INFORMASI DETAIL PERKARA
Kembali |
Nomor Perkara | Pemohon | Termohon | Status Perkara |
32/Pdt.P/2025/PA.YK | 1.FAIZAL KURNIA PERDANA BIN DARMAN SETYOHARTONO 2.INDAH KUMALASARI BINTI BAMBANG SUBEKTI |
Persidangan |
Tanggal Pendaftaran | Kamis, 13 Mar. 2025 | ||||||
Klasifikasi Perkara | Perwalian | ||||||
Nomor Perkara | 32/Pdt.P/2025/PA.YK | ||||||
Tanggal Surat | Rabu, 12 Mar. 2025 | ||||||
Nomor Surat | |||||||
Pemohon |
|
||||||
Kuasa Hukum Pemohon | |||||||
Termohon | |||||||
Kuasa Hukum Termohon | |||||||
Petitum | Berdasarkan alasan-alasan tersebut diatas, kiranya Yang Terhormat Ketua Pengadilan Agama Yogyakarta dapat menerima dan mengabulkan Permohonan ini dan selanjutnya menetapkan sebagai berikut:
PRIMAIR:
1. Mengabulkan Permohonan Pemohon untuk seluruhnya;
2. Menetapkan Para Pemohon sebagai Wali dari anak-anak yang bernama:
a. RAJA FARRASS AL KHADAFI F.K. BIN FAIZAL KURNIA PERDANA, Laki-laki, Lahir di Yogyakarta, pada tanggal 23 Maret 2010 (umur 14 tahun);
b. ALZENA SAFA F.K. BINTI FAIZAL KURNIA PERDANA, Perempuan, Lahir di Yogyakarta, pada tanggal 18 Maret 2011 (umur 13 tahun);
c. ALMIRA BELVA FK. BINTI FAIZAL KURNIA PERDANA, Perempuan, Lahir di Yogyakarta, pada tanggal 25 Juli 2014 (umur 10 tahun);
d. EMIR SYAUQI BIN FAIZAL KURNIA PERDANA, Laki-laki, Lahir di Yogyakarta, pada tanggal 17 April 2016 (umur 8 tahun);
e. ALESYA MECCA F.K. BINTI FAIZAL KURNIA PERDANA, Perempuan, Lahir di Yogyakarta, pada tanggal 26 Agustus 2018 (umur 6 tahun);
f. FAIZAL AL-KHADAFI FK BIN FAIZAL KURNIA PERDANA, Laki-laki, Lahir di Yogyakarta, pada tanggal 22 Desember 2019 (umur 5 tahun);
g. ALGHIZA YARA FK BINTI FAIZAL KURNIA PERDANA, Perempuan, Lahir di Yogyakarta, pada tanggal 29 September 2024 (umur 5 bulan) untuk mengurus proses hibah kepada:
SEPTINA FAJR’IN, S.Si. MBA BINTI DARMAN SETYOHARTONO, NIK. 3471135709850001, Tempat Tanggal Gunung Kidul, 17 September 1985, Agama Islam, Pendidikan Strata II, Pekerjaan Wiraswasta, Golongan Darah O, Alamat: Jl. Glagahsari 140, RT 029/RW 007, Kelurahan Tahunan, Kecamatan Umbulharjo, Kota Yogyakarta, dengan objek berupa:
a. Sebidang tanah pekarangan dengan Sertifikat Hak Milik (SHM) Nomor: 13.05.000001274.0 atas nama FAIZAL KURNIA PERDANA, yang terletak di Kelurahan Tahunan, Kecamatan Umbulharjo, Kota Yogyakarta, Provinsi DI Yogyakarta, dengan luas 303 m2 (tiga ratus tiga meter persegi);
b. Sebidang tanah pekarangan dengan Sertifikat Hak Milik (SHM) Nomor: 13.02.000008611.0 atas nama FAIZAL KURNIA PERDANA, yang terletak di Kelurahan Kepek, Kecamatan Wonosari, Kabupaten Gunung Kidul, Provinsi DI Yogyakarta, dengan luas 222 m2 (dua ratus dua puluh dua meter persegi);
3. Membebankan seluruh biaya yang timbul sesuai peraturan yang berlaku;
SUBSIDAIR:
Mohon putusan yang seadil-adilnya (ex aequo et bono)
Demikian Permohonan ini kami ajukan, dengan harapan Yang Terhormat Ketua Pengadilan Agama Yogyakarta berkenan untuk menerima dan mengabulkannya.
Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh. |
||||||
Pihak Dipublikasikan | Ya | ||||||
Prodeo | Tidak |